MEDIAPAGI.CO.ID, Muara Enim – Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Sepakat jaya
Desa Talalang Taling Kecamatan Gelumbang Kabupaten Muara Enim Sumatera Selatan (Sumsel) menunjukkan keberhasilannya dalam mengembangkan Badan usaha milik desa (Bumdes)
Yang di harapkan mampu mendukung ekonomi lokal
dengan melakaanakan pembagian sembako murah hasil dari Usaha milik Desa (bumdes) sepakat jaya untuk membantu meringankan beban masyarakat di bulan Ramadhan. Senin 17/3/2025
Langkah bumdes ini tidak hanya memberikan akses yang lebih baik kepada masyarakat terhadap kebutuhan pokok, tetapi juga menciptakan dampak positif pada perekonomian dan kemandirian desa.
sembako murah sebagai bagian dari upaya untuk memenuhi kebutuhan pokok masyarakat secara efisien. Dan menciptakan akses yang lebih mudah dan terjangkau terhadap sembako berkualitas bagi semua lapisan masyarakat di desa.
Paket sembako murah tersebut berisi di antaranya beras 5kg. minyak goreng1kg, gulapasir1kg, telur kgandum. Susu. Mentega. Atau senilai 150 ribu dan masyarakat hanya menebus 100 ribu atau subsidi 50 ribu
Dalam pelaksanaan sembako murah tersebut sudah secara Transparansi dan Partisipasi Masyarakat,
Bumdes sepakat jaya Talalang Taling menerapkan transparansi dalam operasionalnya dan melibatkan partisipasi aktif masyarakat dan Keputusan tentang jenis sembako dan harga memastikan bahwa kebutuhan masyarakat tercermin dalam penyediaan sembako
Pengembangan bumdes ini menciptakan dampak positif pada perekonomian masyarakat desa Talang Taling sehingga masyarakat desa dapat menikmati produk sembako berkualitas tanpa harus merasa beban biaya yang berlebihan.
Bumdes bekerja sama dengan pemerintah lokal untuk menciptakan kebijakan yang mendukung program sembako murah ini. Keterlibatan pemerintah memastikan bahwa inisiatif ini terintegrasi dalam strategi pembangunan desa secara keseluruhan.
Bumdes sepakat jaya Desa Talalang Taling memiliki pandangan jauh ke masa depan. Mereka berencana untuk terus mengembangkan inisiatif, meningkatkan layanan untuk memberikan manfaat yang lebih besar bagi masyarakat desa Talang Taling
Langkah Bumdes Desa Talang taling tidak hanya melibatkan peningkatan akses terhadap kebutuhan pokok, tetapi juga menjadi katalisator untuk pemberdayaan masyarakat dan perkembangan ekonomi lokal. Inisiatif ini menunjukkan bahwa Bumdes tidak hanya menjadi motor penggerak ekonomi lokal tetapi juga menjalankan peran penting dalam menciptakan keseimbangan dan kemandirian dalam kehidupan di desa.
Bahkan bumdes sepakat jaya saat ini sudah memiliki kebun sawit sekitar 3,5 H. Yang insha allah tahun depan sudah bisa di panen
kegiatan tersebut di laksanakan di di dusun satu dan dusun dua dan di hadiri Camat Gelumbang Herry Mulyawan, S.P, M.M beserta ibu penggerak PKK beserta rombongan
Kepala desa Talang taling Sukarni beserta perangkat Diretus Bumdes beserta direksi dan angotanya
Ketua BPD sopian beserta anggotanya
Dalam sambutannya kepala desa Talang taling meminta maaf jika masih ada yang belum kebagian karna mengingat anggarannya masih terbatas
Namun perlu kita sukuri bahwa pembagian sembako murah ini merupakan keberhasilan dalam pengelolaan bumdes da insha allah kedepan bisa menambah jumlah paket
“Mohon doa nya insha allan kedepan kita bisa menambah jumlahnya ” Harapnya
Sementara itu Camat Gelumbang Herry Mulyawan, S.P, M.M memberikan apresiasi atas keberhasilannya Bumdes Sepakat jaya Desa Talang taling yang telah mampu meningkatkan Usaha milik desa (Bumdes) sehingga hasilnya bisa di nikmati oleh masyarakat meningkatkan kesejahteraan bagi warga setempat
“Alhamdulillah
Saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas kerja keras kawan-kawan yang mampu mendongkrak dari 200 paket menjadi 600 paket ini suatu prestasi buat kita janji kemarin tersampaikan
alhamdulillah ini waktu yang pas di momen-momen ini lah yang paling pas di pulan puasa bulan yang penuh berkah menjelang lebaran
disaat momen-momen dimungkinkan ada kelangkaan ataupun kenaikan harga sembako sehingga bisa benar-benar dirasakan manfaatnya langsung oleh masyarakat khususnya ibu-ibu
inilah tujuan dari kegiatan program sembako murah “tuturnya
“satu lagi yang mungkin nanti akan kami gagasan kami minta yang kemarin cukup viral untuk masalah gas nah Insyaallah nanti kami cari bagaimana caranya mudah-mudahan untuk gas murah. “Tutupnya. (Imron)
Komentar